Jual FRP Cable Tray harga murah
Dalam sistem kelistrikan, cable tray digunakan untuk mendukung kabel, dalam rangka memberikan tambahan perlindungan kepada instalasi kabel, dan juga mempermudah dalam pemeliharaan. Kami jual FRP Cable Tray & Cable Ladder yang kami rancang dan kembangkan dalam rangka untuk memenuhi kebutuhan di industri listrik dan adanya korosi pada sistem kabel tray berbahan non FRP.
Karakteristik FRP Cabel Tray & Cable Ladder
Karakteristik FRP Cabel Tray & Cable Ladder adalah sebagai berikut: - Ringan,memiliki profil FRP sangat ringan sehingga dapat mengurangi kebutuhan transportasi muatan. - Kekuatan tinggi, FRP mampu menahan beban dalam jangka waktu yang lama - Tahan korosi, FRP terbuat dari serat kaca sehingga dapat diaplikasikan di lingkungan yang korosif tanpa khawatir korosi. - Resistensi kimia, tahan terhadap bahan kimia